Wednesday 16 May 2018

PRB Erupsi Merapi

Terkait dengan letusan Freatik Gunung merapi yang terjadi pada Jum'at Pagi tanggal 11 Mei 2018 lalu... Anak-anak TK ABA Wonosari sangat antusias dalam mengikuti penjelasan mengenai Pengurangan Resiko Bencana Erupsi Merapi.
Berikut dokumentasi yang terekam kamera....

Bu Guru sedang bercerita tenteng gunung meletus menggunakan peraga dari ASB dan anak-anak antusias mendengarkan dan berdiskusi tentang gunung meletus











Setelah mendengar penjelasan tentang gunung meletus dan berdiskusi, anak-anak belajar memakai pakaian keselamatan sendiri, mulai masker kesehatan, jaket, topi, kaca mata, dan sarung tangan.









Mari menjadi anak tangguh bencana. Bencana tidak dapat dihilangkan namun resiko bisa kita kurangi.

Diposting oleh : Sulistyani
Penggunaan materi diatas mohon mencantumkan sumber dengan baik dan benar


No comments:

Post a Comment